Ketua Komisi III DPR RI, Meminta BNN Serius Memberantas Narkoba

KabarNewsOne, Jakarta – Ketua komisi III DPR RI, Fraksi PDI-P, meminta agar BNN dibubarkan saja, karena dia mengganggap tak ada gunanya, jika tak mampu memberantas Narkoba” Ucap Herman di Senayan, Dalam rapat dengar pendapat (RDP) antara Komisi III dengan Kepala BNN Petrus Golose, Kamis (18/3).

Baca :Komisi III Setuju, Komjen Pol Listyo Sigit Prabowo jadi Kapolri.

Politikus PDI-P ini berpandangan, bahwa saat ini tak adanya terobosan baru lagi dari BNN, padahal bangsa kita saat ini tengah darurat narkoba, yang tak pernah habis, hingga makin marak. “Ucapnya.

Seharusnya BNN sendiri mengambil langkah yang tegas menindak semua itu, jangan hanya tutup mata semata, peran aktif Pemerintahpun sekarang telah lengah, seolah-olah tidak memperhatikan BNN lagi, hingga BNN merasa tak ada beban lagi, bangsa ini ada tengah kacau dengan darurat narkoba di Tanah Air, ucapnya lagi.

Untuk itu, Herman meminta lembaga BNN membuat terobosan baru yang juga didukung oleh pranan dan perhatian pemerintah, sehingga tak dianggap sebagai pelengkap lembaga saja.

Dia berharap, Kepala BNN Irjen Pol Petrus Reinhard Golose mampu meninggalkan legacy selama masa kepemimpinannya. ” Menunjukan keseriusan nya, memimpin lembaga tersebut.

Jangan hanya pajangan semata BNN itu, ia juga meminta dan mengusulkan, Petrus dapat menghadap Presiden Joko Widodo dan membicarakan situasi kondisi darurat narkotika di Tanah Air.

“Barangkali sampai hari ini, belum ada kepala BNN yang berani datang ke presiden secara face to face, untuk bicarakan langsung dengan presiden, terobosan-terobosan apa yang harus dibikin,” ungkap dia.

Jangan hanya menunggu saja, sudah kayak menunggu tangkapan narkoba, beber kepada kepala BNN.